Hari ini, 16 Mei, saya menghadiri kegiatan rutin MGMP IPA yang kali ini diadakan di SMPN 1 Camplong. Acara ini meliputi beberapa kegiatan menarik, di antaranya:
- Seminar Implementasi Kurikulum Merdeka: Seminar ini berfokus pada pemahaman mendalam tentang implementasi Kurikulum Merdeka melalui pelatihan dan pengelolaan e-kinerja di PMM.
- Berbagi Praktik Baik: Kriya Tulang Daun Zero Waste Low Budget: Praktik ini adalah bagian dari Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang telah dilaksanakan di SMPN 2 Sampang. Kegiatan ini menonjolkan penggunaan tulang daun sebagai bahan kerajinan tangan yang bernilai tinggi setelah diolah melalui proses tertentu
Resume kegiatan MGMP hari ini dapat dilihat pada tautan ini BLOG MGMP IPA
No comments:
Post a Comment